KEDUDUKAN ELIT PRIBUMI DALAM PEMERINTAHAN DI JAWA BARAT (1925-1942)

Ani Ismarini

Abstract


Abstrak

Terbentuknya Province West-Java lebih karena munculnya tuntutan dari masyarakat Hindia Belanda saat itu yang memang sudah mengalami dinamisasi, perkembangan, dan kemajuan dalam berbagai aspek kehidupan. Tuntutan yang mereka ajukan adalah otonomi yang lebih besar yang berkait aspek-aspek politik. Di samping itu, penduduk pun menuntut makin meningkatnya pelayanan pemerintah dalam berbagai aspek kehidupan yang mereka butuhkan. Guna menjawab tuntutan itu dibentuklah pemerintahan Province West-Java. Dalam rangka menjalankan roda pemerintahan diangkatlah sejumlah pejabat yang kebanyakan berasal dari penduduk bumi putera. Momentum ini merupakan kesempatan awal bagi elit pribumi terlibat dalam birokrasi pemerintahan modern. Selanjutnya pengalaman ini menjadi bekal mereka dalam mengelola pemerintahan pada masa-masa berikutnya. Penelitian ini menggunakan metode sejarah yang meliputi empat tahapan kerja: heuristik, kritik, interpretasi, dan historiografi.

 

Abstract

West-Java Province is formed because emerging demands of Nederland-Indie society at that time who had dynamic, growth, and progress in various aspects of life. Their conspicuous demand was greater autonomy related to political aspects. Besides, the people also demanded better government service in many aspects of life. Therefore, West-Java Province government formed. To run the government, some officials who mostly come from native citizen appointed. This momentum is early oppurtunity for the indigenous elite to get involved in the bureaucracy of modern government. In addition, this experience into their stock in managing the government in the sequent periods. This research uses historical method includes four phases, that are heuristic, criticism, interpretation, and historiography. 


Keywords


sejarah pemerintahan, elit pribumi, Provinsi Jawa Barat, government history, indigenous elite, West-Java Province.

Full Text:

PDF

References


Arsip dan Sumber Resmi Tercetak

Memori Serah Jabatan 1921-1930 (Jawa Barat). 1976. Jakarta: Arsip Nasional RI.

Memori Serah Jabatan 1931-1940 (Jawa Barat I). 1980. Jakarta: Arsip Nasional RI.

Regeeringsalmanak voor Nederlandsch-Indië. 1925-1942. Tweede Gedeelte. Kalender en Personalia. Batavia: Landsdrukkerij.

Staatsblad van Nederlandsch-Indië. 1922-1942. Batavia: Landsdrukkerij.

Jaarverslag Provincie West-Java. 1926-1942.

Volksalmanak Soenda (Almanak Rakyat basa Sunda), almanak tahunan yang diterbitkan oleh Balai Pustaka (1919-1942).

Buku

Blau, Peter M, Marshall W. Meyer. 1987. Birokrasi dalam Masyarakat Modern. Terj. Gary R. Yusuf. Jakarta: UI Press.

Budiardjo, Miriam. 1984. Dasar-dasar Ilmu Politik (edisi revisi). Jakarta: Gramedia.

Day, Clive. 1975. The Policy and Administration of the Dutch in Java. Kuala Lumpur: Oxford University Press.

Ekadjati, Edi S et al. 1993. Sejarah Pemerintahan di Jawa Barat. Bandung: Pemerintah Provinsi Tingkat I Jawa Barat.

Ekadjati, Edi S. 2009. Kebudayaan Sunda: Suatu Pendekatan Sejarah. Jilid 1. Jakarta: Dunia Pustaka Jaya.

Gottschalk, Louis. 1985. Mengerti Sejarah. Terj. Nugroho Notosusanto. Jakarta: UI Press.

Grolier Encyclopedia of Knowledge (3). 2000. USA: Academic American Encyclopedia.

Kartodirdjo, Sartono. 1993. Pendekatan Ilmu Sosial dalam Metodologi Sejarah. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Kuper, Adam. 2000. Ensiklopedi Ilmu-ilmu Sosial. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Leirissa, R.Z., 1985. Terwujudnya Suatu Gagasan Sejarah Masyarakat Indonesia 1900-1950. Jakarta: Akademika Pressindo.

Lubis, Nina H. 1990. Kehidupan Kaum Menak Priangan (1800-1942). Bandung: Pusat Informasi Kebudayaan Sunda.

Sutherland, Heather. 1983. Terbentuknya Sebuah Elite Birokrasi. Terj. Sunarto. Jakarta: Sinar Harapan.

Sahid, Komarudin. 2010. Memahami Sosiologi Politik. Bogor: Ghalia Indonesia.

Suhartono, Pranoto W. 2010. Jawa (Bandit-bandit Pedesaan); Studi Historis 1850-1942. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Sutherland, Heather. 1983. Terbentuknya Sebuah Elite Birokrasi. Terj. Sunarto. Jakarta: Sinar Harapan.

Thoha, Miftah. 2004. Perspektif Perilaku Birokrasi Birokrasi; Dimensi Prima Ilmu Administrasi Negara Jilid II. Jakarta: Raja Grafindo.




DOI: http://dx.doi.org/10.30959/patanjala.v6i2.193

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.


Patanjala Indexed by :

patanjala google schoolar 

ISSN: 2085-9937 (print)
ISSN: 2598-1242 (online)

 

Balai Pelestarian Nilai Budaya Jawa Barat

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 

 Image and video hosting by TinyPicCreative Commons License